Mobil ini juga sebagai bagian dari program Low Cost Green Car (LGCG).Dan nantinya jika regulasi LCGC telah diputuskan oleh pemerintah, maka Agya dan Alya bisa dibanderol dengan harga Rp 80 jutaan.
Jakarta, IOTOMOTIF.com – Mobil
“Kebanggaan untuk Indonesia” hasil kolaborasi Toyota dan Daihatsu akan
segera diperkenalkan di Jakarta pada hari Selasa, 19 September 2012.
Kabar “dua mobil murah” hasil kerjasama
PT Toyota-Astra Motor (TAM) dan PT Astra
Daihatsu Motor (ADM) ini memang sudah santer bergulir di berbagai media nasional sejak satu bulan yang lalu. Dengan begitu ini adalah produk kolaborasi antara TAM dan ADM yang ketiga kalinya setelah Avanza-Xenia dan Rush Terios.
Daihatsu Motor (ADM) ini memang sudah santer bergulir di berbagai media nasional sejak satu bulan yang lalu. Dengan begitu ini adalah produk kolaborasi antara TAM dan ADM yang ketiga kalinya setelah Avanza-Xenia dan Rush Terios.
Menurut informasi yang kami dapatkan,
dua mobil ini akan mengusung model city car hatchback. Dua mobil ini
nantinya akan menggunakan nama Toyota Agya dan Daihatsu Alya, keduanya akan mengusung mesin 1.000 cc.
0 komentar:
Posting Komentar